Breaking

Monday, February 6, 2012

Blog Jin

Karena komputer sedang patah hati, maka saya posting tulisan ini melalui ponsel jadul dan sakit-sakitan. Sebenarnya sangat ribet karena layar ponsel saya kecil. Tapi, karena takut blog ini dihuni jin, setelah sekian lama tak saya kunjungi, maka saya posting tulisan ini meski sedikit. Demikian harap maklum!