Breaking

Friday, April 22, 2016

Macam Rangka Motor Dari Bentuk


Macam Rangka Motor Dari Bentuk - Untuk lebih memperjelas klasifikasi rangka motor, maka di sini akan dijelaskan lagi tentang bentuk rangka motor. Untuk pengembangan rangka akan dibahas lain waktu. Rangka motor jika dilihat dari bentuknya dapat dibagi menjadi 4 (empat) macam, yaitu:



1. Diamond

Ciri khusus dari rangka ini adalah bahwa mesin memiliki peran untuk menopang bobot kendaraan. Contoh