Breaking

Wednesday, May 3, 2017

Tebak-Tebakan Matematika : Bilangan Berpangkat


Tebak-Tebakan Matematika : Bilangan Berpangkat | matematrick.com
Selamat berjumpa kembali para pecinta matematika di blog matematrick.com. Sudah cukup lama saya tidak mengupdate blog ini karena terkendala dengan kesibukan kegiatan penilaian di sekolah. Sebenarnya ada banyak ide tulisan dan permainan matematika yang melintas untuk dibagikan, hanya sayang kadang ide itu muncul pada saat dan tempat