Breaking

Sunday, October 21, 2018

Download Kitab Nahwu "Syarah Mukhtashar Jiddan (شرح مختصر جدا)" Karya Syaikh Ahmad bin Zaini Dahlan Al-Makki





Kitab "Syarah Mukhtashar Jiddan (شرح مختصر جدا)" adalah salah satu kitab populer di kalangan santri karena kitab ini selain mudah dipahami (bagi yang sudah mampu membaca kitab kuning), tapi juga biasa digunakan untuk belajar praktik membaca dan menganalisis setiap susunan kalimat Bahasa Arab sesuai Nahwu dan Sharaf.

Selain itu, kitab ini juga menjadi rujukan saya dalam menulis lebih dari 80