Breaking

Wednesday, April 10, 2019

Teka Teki Geometri: Lingkaran dalam Trapesium Sama Kaki


Permainan Matematika Geometri Dimensi Tiga | matematrick.com
Jika para pembaca mengamati, belakangan ini saya banyak memposting tentang permainan matematika dan teka-teki matematika yang berkaitan dengan materi geometri, baik geometri dimensi dua maupun geometri dimensi tiga.

Bentuk-bentuk geometri memang menarik untuk dieksplorasi dan dibuat bermacam-macam variasi permainan. Tak terkecuali