Pengertian Mustatsna’ (مستثنى )
Mustatsna’ (مستثنى ) yakni isim manshub (yang dibaca nashob) yang terletak setelah huruf istitsna’ untuk menyatakan hukum yang bertolak belakang dengan sebelumnya, bahasa gampangnya, mustatsna' ialah bab yang menerangkan kata yang yang 'dikecualikan' yang jatuh setelah huruf istitsna'. Adapun Isim yang terletak sebelum huruf istisna’ dinamakan mustatsna’
Tuesday, September 24, 2019
Pengertian Mustatsna (المستثنى) dalam Ilmu Nahwu
About doujinindones
Media Sharing Informasi Android, Komputer, Bisnis, Kesehatan, Wisata, Tutorial, Download Aplikasi, Tips dan Triks.
Nahwu