Breaking

Wednesday, September 4, 2019

Singkatan Huruf Pegon untuk Memaknai Kitab Kuning Ala Pondok Pesantren.




Ketika mengkaji kitab  kuning di Ponpes, seringkali  santri memberi arti  pada kitabnya dengan teknik  khas pemaknaan ala pesantren, baik memakai  bahasa Jawa, Sunda, Banjar, Madura dan lainnya.

Mereka menyebutkan atau menuliskan beberapa simbol yang menunjukan arti  tertentu guna memahami  kedudukan, shigot/bentuk, dan arti  yang terdapat  dalam kalimat atau kata dalam sudut pandang ilmu