Breaking

Friday, February 14, 2020

Download Model Penilaian Karakter



Pembangunan
karakter bangsa merupakan sebuah kebutuhan dalam proses berbangsa, karena hanya
bangsa yang memiliki karakter dan jati diri yang kuat akan menjadi bangsa yang
besar dan bermartabat. Oleh sebab itu pembangunan karakter bangsa yang
diimplementasikan di sekolah dalam bentuk pendidikan karakter merupakan upaya
untuk membantu peserta didik mengenal, menyadari dan menghayati aspek-aspek