Breaking

Sunday, February 7, 2021

30 Contoh Soal UTS/PTS Ekonomi SMA/MA Kelas 11 Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban~Part2

30 Contoh Soal UTS/PTS Ekonomi SMA/MA Kelas XI Semester Ganjil Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban bagian kedua ini, merupakan lanjutan 30 soal UTS Ekonomi SMA/MA kelas 11 semester 1 beserta jawaban K13 sebelumnya (soal nomor 1-15) yang berisikan materi soal mengenai pendapatan nasional, pertumbuhan dan pembangunan ekonomi, serta soal-soal ekonomi tentang ketenagakerjaan.

Selain itu, untuk soal-soal ekonomi kelas 11 semester 2, anda bisa membaca postingan umar-danny.blogspot.com: 30 contoh soal UTS ekonomi kelas 11 semester 2 kurikulum 2013 beserta jawaban.

Berikut dibawah ini, soal ekonomi dilengkapi kunci jawaban dengan pertanyaan dimulai dari nomor 16.

16. Salah satu upaya untuk meningkatkan pendapatan per kapita adalah....
A. Memperluas lapangan kerja
B. Menambah jumlah tenaga kerja
C. Meningkatkan mekanisasi produksi
D. Memperbesar ekspor barang-barang modal
E. Melakukan proteksi terhadap oroduk dalam negri
Jawaban: A

17. Pendapatan domestik bruto(PDB) dibagi dengan jumlah penduduk merupakan rumus dari....
A. Pendapatan nasional menggunakan pendekatan pendapatan
B. Pendekatan nasional menggunkan pendekatan pengeluaran
C. Produk nasional netto
D. Pendapatan nasional
E. Pendapatan perkapita
Jawaban: E

18. Kegunaan pendapatan per kapitan dalam analisis perekonomian masyarakat, salah satunya untuk mengetahui....
A. Tingkat suku bunga bank
B. Jumlah penduduk miskin
C. Tingkat kemakmuran masyarakat
D. Angka kelahiran dan kematian
E. Struktur ekonomi suatu negara
Jawaban: C

19. Untuk membandingkan pertumbuhan ekonomi dari tahun ke tahun digunakan perhitungan pendapatan nasional atas dasar harga....
A. Dalam negeri
B. Luar negeri
C. konstan
D. Berlaku
E. Produksi
Jawaban: E

20. Komponen perhitungan pendapatan nasional apabila menggunakan pendekatan pendapatan adalah....
A. Pertanian, pertambangan, industri, bangunan dan jasa
B. Produksi, konsumsi dan distribusi
C. Upah, sewa, bunga dan laba
D. Pemerintah, perusahaan, rumah tangga, ekspor dan impor
E. Uang, barang dan laba
Jawaban: C

21. Cara menghitung pendapatan nasional dengan menjumlahkan balas jasa yang dihasilkan oleh berbagai pelaku ekonomi dalam perekonomian dilakukan dengan menggunakan pendekatan....
A. produksi
B. konsumsi
C. pendapatan
D. Pengeluaran
E. harga
Jawaban: D

22. Perhitungan pendapatan nasional dengan menjumlahkan seluruh nilai tambah barang dan jasa merupakan perhitungan pendapatan nasional dengan pendekatan....
A. produksi
B. pendapatan
C. pengeluaran
D. perseorangan
E. Pendapatan perkapita
Jawaban: E

23. India adalah negara dengan tingkat pendapatan nasional cukup tinggi. Akan tetapi negara ini masih termasuk negara dengan pendapatan per kapita menengah bawah. Hal tersebut karena....
A. Tingkat pendidikan masih rendah
B. Jumlah penduduk sangat besar
C. Kondisi politik tidak stabil
D. Struktur ekonomi didominasi sektor pertanian
E. Banyak penduduk yang beKerja di luar negeri
Jawaban: B

24. Pada pelaksanaan pembangunan ekonomi suatu Negara, pertambahan penduduk harus diimbangi dengan pertambahan produksi . Hal ini dimanfaatkan untuk....
A. Memperluas lapangan kerja
B. Memperluas produksi masyarakat
C. Meningkatkan taraf hidup masyarakat
D. Meningkatkan pendapatan masyarakat
E. Memenuhi kebutuhan hidup masyarakat
Jawaban: E

25. Berikut ini merupakan tujuan APBN, kecuali....
A. Menekan pertumbuhan penduduk
B. Memperluas kesempatan kerja
C. Menjaga kestabilan moneter
D. Mepai pertumbuhan ekonomi yang tinggi
E. Mendistribusikan pendapatan nasional yang merata
Jawaban: A

26. Berikut ini yang merupakan faktor pendorong dalam pembangunan adalah....
A. Kekayaan alam
B. Kepadatan penduduk
C. Sistem pemerintahan
D. Sistem perekonomian
E. Pembentukan modal
Jawaban: E

27. Pajak dapat digunakan sebagai sarana mengatur kegiatan konsumsi, produksi dan perdagangan. Hal tersebut menunjukkan pajak mempunyai fungsi....
A. Distribusi
B. Moneter
C. Budgeter
D. Keadilan
E. Reguler
Jawaban: D

28. Tarif pajak tetap, tetapi makin besar pendapatan makin besar pula pajak yang harus dibayar.sistem pajak yang demikian dinamakan....
A. degresif
B. regresif
C. progresif
D. proporsional
E. tarif tetap
Jawaban: C

29. Pemerintah melakukan kebijakan perdagangan internasional dengan tujuan.... A. Mengurangi jumlah barang ekspor
B. Menambah jumlah barang impor
C. Melindungi produksi dalam negri
D. Mengurangi beban pajak rakyat
E. Menghilangkan beban yang ditanggung perusahaan
Jawaban: C

30. Salah satu indikator ekonomi makro yang dapat digunakan sebagai alat ukur perkembangan dan struktur pada pembangunan daerah adalah....
A. Pendapatan nasional harga konstan
B. Anggaran pendapatan dan belanja daerah
C. Produk domestik regional bruto
D. Pendapatan domestik bruto
E. Pendapatan per kapita
Jawaban: C

Baca juga:
- 30 Contoh Soal UTS/PTS Ekonomi SMA/MA Kelas 10 Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban
- 30 Contoh Soal UTS/PTS Ekonomi SMA/MA Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban
Contoh Soal USBN Ekonomi SMA Kurikulum 2013 Beserta Jawaban