Breaking

Thursday, February 11, 2021

Materi Kuliah Matematika Dasar 2

Materi Kuliah Matematika Dasar 2

Memahami konsep dasar integral, teorema-teorema, sifat-sifat, notasi jumlah
Memahami konsep dasar integral, teorema-teorema, sifat-sifat, notasi jumlah
Memahami penggunaan integral tentu
Barisan adalah suatu fungsi yang daerah asalnya hanya terdiri dari bilangan bulat positif (atau suatu himpunan bagian lain dari bilangan bulat).
Menggambarkan benda dalam tiga dimensi dan memecahkan masalah Integral lipat dua yaitu menghitung volume benda tersebut.
Integral tentu dikonstruksi dengan jumlah Riemann yang menggambarkan luas daerah. Misal fungsi f(x) terdefinisi pada selang tutup [a,b].