Breaking

Wednesday, August 2, 2017

Tata Nama Senyawa Organik (Alkana, Alkena, Alkuna) Sederhana

Seperti yang telah kalian ketahui, bahwa di planet kita ini terdapat banyak sekali jenis senyawa kimia, baik yang berikatan ion maupun kovalen, baik yang terbentuk alami di alam maupun hasil sintesis di laboratorium. Karena banyaknya senyawa kimia yang ada di bumi, maka untuk mempermudah penamaan, senyawa dikelompokkan menjadi dua golongan besar yaitu senyawa anorganik dan senyawa organik.